The Stronger of The World
Karya ini terinspirasi dari Bima (Panca Pandawa) yang merupakan putra kunti. Bima memimpin di kesatrian pringgadani. Bima dikenal sebagai tokoh pandawa yang kuat, pemberani, selalu bersifat kasar dan menakutkan bagi musuh, namun sebenarnya berhati lembut. Ada juga sifat bima yang pamrih pada saat cerita Bima diasingkan. Diantara pandawa, dia berada di urutan ke dua dari lima bersaudara. Sehingga terciptalah karya menggunakan make up yang bold, menampilkan sifat Bima yang pemberani, pada bagian hairdo menggunakan semanggi modifikasi. Pada kain songket berwana hitam melambangkan kekuatan Bima dan kain berwarna merah bermotif Gada melambangkan senjata Bima Pada look 2 menggunakan warna bold, pada bagian hairdo menggunakan rambut palsu dan petitis Pada bagian kain semua berwarna hitam dan bermotif Gada
- Haki : Belum
- Link : -
- 1. NI KADEK BUDI UTAMI
- Tidak ada prestasi ditemukan